Kategori - Jamyang Khyentse Chokyi Lodro
INTI POKOK NASIHAT HATI
Dukungan yang baik ini, wujud manusia dengan kebebasan dan keuntungannya,
Sangat sulit untuk didapatkan; namun karena kini kita sudah mendapatkannya,
Marilah kita berjuang keras untuk membuatnya bermakna dan mewujudkan potensinya secara menyeluruh,
Tanpa melepaskan kesempatan ini dan menyia-nyiakannya.